PRESIDEN Joko Widodo melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Maluku Barat Daya, pada Kamis, 15 September 2022.
Disana, presiden Jokowi meninjau penyerahan BLT BBM, sembako, dan BLT kepada peserta program keluarga harapan (PKH) di Kantor Pos Cabang Pembantu Moa, Kabupaten Maluku Barat.
Jokowi juga sempat meninjau dan bertemu dengan peternak kerbau di Desa Werwaru, Pulau Moa, Kabupaten Maluku Barat Daya.
Selain itu, Presiden juga berkesempatan untuk berdialog dengan para peternak kerbau dan menyerap aspirasi mereka.
(tim)
Source:
https://youtu.be/7DVk2oFumsA
Discussion about this post